Lakukanlah Amalan ini Agar Pahala Terus Mengalir, Salah Satunya Ziarah Kubur? Simak Ulasannya

- 24 Februari 2021, 22:16 WIB
amalan agar pahal tetap mengalir
amalan agar pahal tetap mengalir /Dok/ Humas Prov Jateng/

UTARA TIMES – Saat manusia tidak lagi bernafas maka dia dinyatakan telah meninggal, Setelah manusia meninggal atau wafat maka hanya tersisa pahala dan dosa yang akan menemaninya di alam kubur hasil darri amal dan perbuatan yang dilakukan di dunia

Amalan manusia akan berhenti saat manusia meninggalkan dunia ini. Tapi ada amalan yang terus mengalirkan pahala, sekalipun dirinya telah meninggal.

Salah satu amalan yang terus mengalirkan pahala adalah ziarah kubur pada malam Jumat atau hari Jumat, khususnya menziarahi makan orang tua.

Baca Juga: Hati-hati, Inilah 6 Penyebab Kesehatan Mental Menurun: 'Gaslight!'

Selain itu, ziarah kubur kubur ke makam orangtua merupakan perbuatan mulia yang menjadi salah satu tanda kebaktian kita terhadapat orangtua.

Hal ini akan mendatangkan pahala bagi kita juga akan menjadi sebab dihapuskannya dosa orangtua kita yang telah wafat. Rasulullah pernah bersabda dalam hadis Riwayat Muhammad bin Nu’man dan ‘Abi Ady berikut ini:

“Dari Muhammad bin An-Nu’man, dari Nabi SAW telah bersabda, Barangsiapa menziarahi kubur kedua orangtuanya atau salah satunya sekali dalam setiap jumat, niscaya Allah akan mengampuni dosa orang itu, dan dia akan ditulis sebagai anak yang berbakti” (H.R. Al-Qurasyi)

Dalam hadis lain juga dijelaskan keutamaan ziarah kubur:

Baca Juga: Plagiarisme Dalam Karya Sastra, Berikut Tanggapan Kartika Catur Pelita: Plagiat Licik!

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah