8 Makna Arti Mimpi Sholat Menurut Kitab Al An’am

- 29 Januari 2022, 21:30 WIB
Ilustrasi sholat
Ilustrasi sholat /Freepik / @rawpixel.com.

UTARA TIMES 8 makna dan arti mimpi sholat menurut kitab Al – An’am halaman 35 sampai 36 juz kedua.

Adapun makna arti mimpi Sholat mengisyaratkan banyak hal baik yang akan segera terjadi kepada kehidupan seseorang.

Berikut adalah makna arti mimpi Sholat menurut kitab Al – An’am yang dikutip dari laman channel Youtube Gus Ahong.

Baca Juga: Catat! Ini Syarat yang Harus Dipenuhi Agar Bisa Terdaftar di DTKS Online 2022

Kekuasaan

Seseorang yang bermimpi Sholat Fardhu memiliki makna bahwa akan ada kekuasaan yang didapatkan.

Pengaruh

Baca Juga: Kabar Gembira! Daftar DTKS Tidak Harus ke Kelurahan, Berikut Cara Daftar DTKS Secara Online 2022

Selain kekuasaan, seseornag yang bermimpi tengah melakukan sholat fardhu juga bisa diartikan akan mendapatkan suatu pengaruh. Baik pengaruh dari anggota di tempat kerja atau pengaruh dari masyarakat sekitar.

Mandat

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah