Pengganti Gorengan, Inilah 5 Menu Buka Puasa Sehat Tanpa Minyak yang Cocok Jadi Pilihan Berbuka

- 8 April 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi. Pengganti Gorengan, Inilah 5 Menu Buka Puasa Sehat Tanpa Minyak yang Cocok Jadi Pilihan Berbuka
Ilustrasi. Pengganti Gorengan, Inilah 5 Menu Buka Puasa Sehat Tanpa Minyak yang Cocok Jadi Pilihan Berbuka /Pixabay

Buah menjadi pilihan bagi kamu yang ingin berbuka tanpa gorengan. Rasulullah SAW sendiri menganjurkan kita untuk mengkonsumsi buah kurma saat berbuka.

Beberapa ahli kesehatan mengatakan, buah mengandung kaya vitamin dan serat yang cocok untuk menjaga kesehatan tubuh

Selain itu, kandungan air dalam buah juga dipecaya turut membantu mengembalikan cairan tubuh yang hilang selaman puasa.

Pilihlah buah yang aman dikonsumsi dalam keadaan perut kosong seperti kurma, semangka, pepaya, pisang, blewah.

Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Kota Mojokerto Hari Ini, Jumat 8 April 2022 Jam Berapa? 

2. Salad

Salad adalah menu kedua yang cocok untuk kamu dalam menghindari gorengan.

Bagi kamu yang menginginkan pola makanan sehat dan sedang menjaga berat bedan salad adalah pilihan yang tepat.

Komposisi salad pun bermacam-macam, ada salad buah, salad sayuran, pasta salad, mix salad dan lain-lain.

Cara membuat salad pun sangat mudah, kita hanya perlu mencapurkan bahan dalam salad (buah, sayur, telur, pasta) dengan ditambah saus salad.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah