10 Ucapan Selamat Hari Ibu 2022 yang Penuh Kasih Sayang dan Rasa Terimakasih

12 Desember 2022, 09:40 WIB
10 Ucapan Selamat Hari Ibu 2022 yang Penuh Kasih Sayang dan Rasa Terimakasih /pixabay/ Wokandapix

UTARA TIMES – Berikut terdapat 10 ucapan Selamat Hari Ibu 2022 yang penuh kasih sayang dan rasa terimakasih

Sebentar lagi, 22 Desember 2022 terdapat hari besar tahunan yakni Hari Ibu.

Momen yang tepat untuk menyalurkan rasa terimakasih kepada bunda di Hari Ibu 2022 dengan ucapan penuh kasih sayang. 

Sehingga berikut ini 10 ucapan Selamat Hari Ibu 2022 yang telah Utara Times lansir dari berbagai sumber.

Baca Juga: Sinopsis Ishq Mein Marjawan 2 Episode 80 Senin 12 Desember 2022: Pengkhianatan Aryan Kepada Vansh

1. Terima kasih untuk setiap pelukan, kata-kata penyemangat, dan tindakan cinta yang telah Anda berikan kepada saya. Selamat Hari Ibu 2022.

2. .Selamat Hari Ibu 2022. Di telapak kaki seorang ibu surga bertahta, pada doanya segenap dosa-dosa terlupa.

3. Selamat Hari Ibu 2022! Hati seorang ibu itu sangatlah dalam dan di dasar hatinya yang paling dalam, Anda akan selalu menemukan pintu maaf. –Honore de Balzac

4. Bagi seorang anak, tak akan ada yang bisa menggantikan posisi seorang Ibu. Engkau adalah segalanya bagi seorang anak. Selamat Hari Ibu 2022.

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Kupu-Kupu Malam Episode 5 Series WeTV Lengkap dengan Link Streaming

5. Selamat Hari Ibu 2022! Semua yang saya miliki, atau yang pernah saya harapkan, saya berutang kepada Ibu malaikat saya. —Abraham Lincoln

6. Kata yang paling indah di bibir umat manusia adalah kata 'Ibu', dan panggilan yang paling indah adalah 'Ibuku'. Ini adalah kata yang penuh harapan dan cinta, kata manis dan baik yang keluar dari kedalaman hati. (Khalil Gibran).

7. Selamat Hari Ibu 2022! Aku merasa sangat diberkati memilikimu sebagai ibuku. Terima kasih karena selalu percaya padaku dan melakukan banyak hal untukku. Aku mencintaimu!

Baca Juga: Prediksi Prancis vs Maroko di Semifinal Piala Dunia 2022: Ada Prediksi Skor, Head to Head dan Berita Tim

8. Bu, terima kasih telah menjadi jangkar aku di lautan kehidupan penuh badai ini . Ibu Aku mencintaimu. Aku Ucapkan Selamat Hari Ibu Nasional

9. Ibu kau adalah wanita paling luar biasa dalam hidupku,Terima Kasih bu dan Selamat Hari Ibu 2022.

10. Selamat Hari Ibu 2022. Bagi saya ibu adalah segala-galanya, jalan rezeki dibuka dengan bakti kita pada orang tua, hal yang membuat hati seorang ibu bahagia bukanlah harta, melainkan akhlak seorang anak yang mulia. (Susi Pudjiastuti)

Demikian 10 ucapan Selamat Hari Ibu 2022 yang penuh kasih sayang dan rasa terimakasih.***

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler