Peresmian Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 Menjadi Simbol Prajurit Hiu Kencana

- 7 April 2021, 08:37 WIB
Kapal Selam produksi PT. PAL ALugoro-405
Kapal Selam produksi PT. PAL ALugoro-405 /Foto: Antara/

UTARA TIMES - Peresmian Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 pada Selasa, 6 April 2021 menjadi simbol prajurit Hiu Kencana di Indonesia.

Pengukuhan Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 sebagai prajurit Hiu Kencana adalah untuk mengemban tugas mulia menegakkan kedaulatan negara di laut.

Peresmian Kapal Selam KRI Alugoro-405 berlangsung di Fasilitas Pelabuhan TNI AL Selat Lampa, Ranai Kepulauan Riau.

Baca Juga: Bocoran One Piece 1010: Kaido Tumbang, Jurus Ashura Zoro Sampai Haki Raja Luffy

"Setelah Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 diresmikan menjadi simbol prajurit Hiu Kencana untuk mengemban tugas mulia menegakkan kedaulatan negara di laut, Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 termasuk jajaran Satuan Kapal Selam Koarmada II," ujar Hadi Tjahjanto, S.I.P selaku Marsekal TNI.

Kapal Selam milik TNI AL tipe KRI Alugoro-405 kolaborasi antara PT PAL Indonesia dengan Daewoo Shipbuilding and Marine Engineering (DSME) Korea.

Baca Juga: Spoiler One Piece 1010: Dari Jurus Ashura Zoro Sampai Haki Raja Luffy Tumbangkan Kaido

Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 Sebagai bukti kecintaan anak bangsa sekaligus adanya kemajuan teknologi berbasis Artificial Intelligence (AI).

Kapal Selam TNI AL KRI Alugoro-405 sebagai kekuatan pemukul kekuatan pemukul strategi yang diperhitungkan dalam peperangan modern.

Baca Juga: Buku Harian Seorang Istri Episode 7 April 2021, Pengungkapan Sosok Langitku Bagi Nana dan Buku Harian Nana

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah