Berapa Lama Pembubuhan E Meterai di Skill Academy? Ini 2 Hal yang Pengaruhi Durasi Pembubuhan

- 7 Oktober 2023, 08:15 WIB
Berapa Lama Pembubuhan E Meterai di Skill Academy? Ini 2 Hal yang Pengaruhi Durasi Pembubuhan
Berapa Lama Pembubuhan E Meterai di Skill Academy? Ini 2 Hal yang Pengaruhi Durasi Pembubuhan /tangkap layar

1. Jaringan Internet

Jaringan internet yang tidak lancar mampu mempengaruhi proses pembubuhan e meterai. Akibat koneksi yang buruk, tak jarang proses pembubuhan malah berakhir gagal.

2. Dokumen Tidak Sesuai

Perhatikan tipe dokumen yang hendak dibubuhi. Pastikan file dokumen mempunyai tipe atau format yang sesuai.

Baca Juga: Tahun 2024 Masuk Shio Apa? Begini Ramalan 3 Shio Paling Hoki di Tahun Naga Kayu

Dalam beberapa kasus, file PDF yang berasal dari mesin scanner bahkan tidak bisa dibubuhi e meterai. Untuk mengatasinya, Anda dapat scan ulang PDF menggunakan kamera HP.

Berapa Lama Pembubuhan E Meterai di Skill Academy?

Seperti yang sudah disinggung, lamanya proses pembubuhan e meterai di Skill Academy dapat berbeda beda pada setiap pengguanya. 

Baca Juga: Kapan masa Pencalonan Presiden dan Wakil Presiden untuk Pemilu 2024? Ini Jadwal Menurut PKPU No 3 Tahun 2022

Namun, normalnya durasi pembubuhan e meterai di Skill Academy berkisar 5 sampai 10 menit.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah