Simak Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 4, 6, 7, 8: Ciri Makhluk Hidup

- 27 Juli 2021, 15:58 WIB
Ilustrasi belajar di kelas.
Ilustrasi belajar di kelas. /Maria Nofianti/Pexels.com/Tima Miroshnichenko

UTARA TIMES – Simak kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD Subtema 1 yang menjelaskan tentang ciri makhluk hidup. 

Dalam kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD Subtema 1 akan memuat materi ciri makhluk hidup, belajr berlatih dengan hitungan. 

Selain itu, kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD Subtema 1 akan memuat materi mengurutkan bilangan dan angka dari yang terkecil sampai terbesar. 

Baca Juga: Kemdikbud Gelar Lomba Cipta Lagu Anak dan Lomba Menyanyi Anak dan Daerah Jelang HUT RI ke-76

Berikut kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD Subtema 1 halaman 4,6,7,8 yang membahas tentang ciri makhluk hidup dan bilangan: 

Halaman 4 ciri makhluk hidup 

Ciri ikan sebagai makhluk hidup: Ikan dapat bergerak. Ikan bergerak dengan cara berenang. Ikan membutuhkan makanan. Salah satu jenis makanannya adalah cacing. 

Baca Juga: LINK STREAMING dan Trailer Ikatan Cinta 27 Juli 2021: Kesaksian Pak Sumarno dan Katrin Bongkar Kebohongan Elsa

Ciri-ciri makhluk hidup: 

Bernapas, makan, bergerak, berkembang biak

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah