Contoh Perilaku Pancasila dari Sila ke-1 di Lingkungan Sekolah, Nomor 5 Sering Dilupakan

- 23 Agustus 2021, 16:48 WIB
Ilustrasi Garuda Pancasila.
Ilustrasi Garuda Pancasila. /Pikiran Rakyat/Yusuf Wijanarko/

Misalnya seperti, umat Islam akan beribadah di masjid, umat Kristen beribadah di gejera, umat Hindu yang beribadah di Pura dan lainnya.

Baca Juga: Link Twibbon Dino Couple Lucu dan Menggemaskan Sekaligus Penuh Cinta

5. Tidak menjadikan perbedaan agama sebagai halangan untuk berteman

Hanya karena berbeda agama, bukan berarti dilarang berteman. Jika ada teman di sekolah yang berbeda agama, lantas tidak ada larangan untuk melakukan pertemanan.

6. Menghormati dan menghargai hari-hari besar keagamaan teman yang berbeda agama

Hari-hari besar keagamaan misalnya, Hari Raya Idul Fitri, Hari Raya Natal, Hari Raya Waisak, Hari Raya Nyepi, Hari Raya Imlek dan lainnya.

Jika ada teman yang ingin merayakan hari besar dalam agamanya, maka kita perlu menghargai hal tersebut. Bisa juga dengan mengucapkan selamat hari besar keagamaan kepada sesama teman.

Baca Juga: Download Twibbon Dino Couple, Ada Dinosaurus Menggemaskan Warna Kuning dan Hijau

Itulah perilaku yang harus diterapkan di lingkungan sekolah dari sila ke-1, ‘Ketuhanan Yang Maha Esa’.***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: BPIP


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah