Dana KJP Plus Tahap 2 2023 Segera Cair? Berikut Cara Monitor Penyaluran Dana Lewat JakOne Mobile

30 Januari 2023, 15:00 WIB
Ilustrasi – Dana KJP Plus Tahap 2 2020 Segera Cair? Berikut Cara Monitor Penyaluran Dana Lewat JakOne Mobile /Instagram.com/@disdikdki/

UTARA TIMES – Baru-baru ini beredar kabar bahwa Dana KJP Plus Tahap 2 2023 akan segera cair.

Diprediksi bahwa Dana KJP Plus Tahap 2 2023 segera cair pada awal bulan Februari 2023 tahun ini.

Ketika Dana KJP Plus Tahap 2 2023 sudah cair, nantinya info tersebut juga dapat diakses melalui aplikasi JakOne Mobile.

Yang mana, JakOne Mobile akan mempermudah seseorang untuk mengecek informasi pencairan Dana KJP Plus Tahap 2 2023.

Baca Juga: Apa itu Komet C 2022 E3 ZTF? Begini Penjelasan Menurut Lapan BRIN

Biasanya pencairan dana KJP Plus setiap tahap dilakukan sebanyak enam kali.

Hal tersebut dilihat dengan skema penyaluran dana KJP Pus sebelumnya, pencairan dana KJP Plus Tahap 2 2023 untuk siswa SD, SMP, SMA, dan SMK juga disalurkan melalui Bank DKI.

Namun, sementara itu hanya prediksi dan untuk lebih jelasnya dapat anda cek di akun Instagram @disdikdki atau @upt.p4op.

Adapun cara untuk cek pencairan dana melalui JakOne Mobile ialah sebagai berikut:

Baca Juga: Apakah di Jakarta Bisa Melihat Komet C 2022 E3 ZTF pada 1 hingga 2 Februari 2023?

1. Masuk ke aplikasi JakOne

2. Klik 'Menu'

3. Selanjutnya pilih 'Rekening dan Kartu'

4. Masukkan nomor kartu ATM Bank DKI dan kata sandi Anda (Password)

5. Pastikan data yang Anda masukkan sudah sesuai dengan nomor ponsel yang telah Anda daftarkan.

Baca Juga: Peringatan Isra Miraj 2023 Tanggal Berapa? Apakah Libur? Ini Kalender Februari 2023 dan Rajab 1444 H

6. Klik 'Lanjutkan'

7. Cek saldo dan Anda akan mengetahui apakah dana KJP Plus Tahap 2 2023 telah disalurkan ke rekening Anda atau tidak.

Adapun besaran dana per bulan yang akan didapatkan oleh siswa penerima KJP Plus Tahap 2 2023 adalah:

SD/MI/SLB: Rp250.000

SMP/MTs/SMPLB: Rp300.000

Baca Juga: Prediksi Skor Villareal vs Rayo di La Liga: Berita Tim, Head to Head, dan Hasil Akhir

SMA/MA/SMALB: Rp420.000

SMK: Rp450.000

PKBM: Rp300.000

LKP: Rp1,8 juta/semester.

Demikian informasi mengenai Dana KJP Plus Tahap 2 2023 akan segera cair lengkap dengan cara monitor penyaluran dana lewat JakOne Mobile. ***

Editor: Nur Umar

Tags

Terkini

Terpopuler