Inilah 5 Daerah Tersepi di Bekasi yang Perlu Diketahui, Salah Satunya Tambelang

24 Mei 2023, 10:54 WIB
Inilah 5 Daerah Tersepi di Bekasi yang Perlu Diketahui, Salah Satunya Tambelang /

UTARA TIMES – Inilah 5 daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui, dengan salah satunya daerah Tambelang.

Bekasi merupakan daerah yang dikenal ramai karena populasi penduduknya yang cukup banyak. Terdapat penduduk sekitar 3.214.791 yang tinggal di daerah Bekasi.

Dengan jumlah penduduk yang cukup banyak tak heran jika Bekasi dikenal dengan daerah yang cukup ramai. Kabupaten Bekasi terdiri dari 23 kecamatan dengan dibagi lagi sejumlah desa dan kelurahan.

 

Berikut ini 5 daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui, salah satunya daerah Tambelang.

Baca Juga: Tempat Bakso Paling Populer di Karawang Dijamin Enak dan Ramah di Kantong

Bojongmangu

 

Urutan pertama daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui yaitu Bojongmangu.

Di daerah ini terdapat jumlah populasi penduduk sejumlah 28.247 ribu orang yang tinggal di daerah tersebut.

Terdapat fakta unik di dalamnya yakni, daerah yang satu-satunya tidak ada minimarket.

Baca Juga: Link Nonton Bidadari Surgamu dan Tajwid Cinta Simak Jadwal Acara TV Lengkap SCTV Hari ini, Rabu 24 Mei 2023

Muaragembong

 

Urutan kedua daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui yaitu Muaragembong.

Muaragembong terdapat jumlah populasi penduduk sebanyak 41.111 ribu orang yang tinggal di daerah tersebut. Muaragembong juga terbagi menjadi enam desa yang terletak di pesisir pantai.

Hal inilah yang membuat nama-nama di daerah tersebut menggunakan nama-nama pantai kecuali desa Jayasakti.

 

Baca Juga: 3 Tempat Nongkrong di Cibinong yang Lagi Hits dan Instagramable 

Tambelang

 

Urutan ketiga daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui yaitu Tambelang.

Kecamatan ini dimekarkan dari kecamatan Sukatani pada tanggal 24 Desember 1981 melalui Peraturan Pemerintah No. 53 Tahun 1981.

Di daerah ini terdapat populasi penduduk dengan jumlah 41.799 ribu orang.

Baca Juga: Awalnya Biasa Ternyata 3 Tempat Makan Bakso Trenggalek Jawa Timur Ini Punya Rating Tinggi, Kok Bisa? 

Sukawangi

 

Urutan keempat daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui yaitu Sukawangi.

Di daerah Sukawangi memiliki populasi penduduk dengan jumlah 50.757 ribu orang yang tinggal disana dengan memiliki tanah seluas + 6.669 Ha.

Termasuk daerah yang memiliki tanah paling subur cocok untuk menanam tanaman holtikultura, palawija, tanaman padi, sayur-sayuran dengan produktivitas sedang sampai dengan tinggi.

Baca Juga: Prediksi Skor Fiorentina vs Inter Milan di Coppa Italia Beserta Berita Tim, Susunan Pemain, Head to Head

Sukakarya

 

Terakhir daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui yaitu Sukakarya.

Dengan populasi penduduk sejumlah 53.816 ribu orang di dalamnya, terdapat 7 desa/kelurahan dari kecamatan Sukakarya.

Itulah 5 daerah tersepi di Bekasi yang perlu diketahui dengan salah satunya Tambelang.***

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler