Link Petisi Tolak JHT BPJS Ketenagakerjaan di Change.org, Didukung Lebih dari 300 Ribu Tanda Tangan

- 14 Februari 2022, 07:08 WIB
Link Petisi Tolak JHT BPJS Ketenagakerjaan di Change.org, Didukung Lebih dari 300 Ribu Tanda Tangan /Pixabay.com/Aymanejed
Link Petisi Tolak JHT BPJS Ketenagakerjaan di Change.org, Didukung Lebih dari 300 Ribu Tanda Tangan /Pixabay.com/Aymanejed /

UTARA TIMES – Selepas munculnya aturan baru Jaminan Hari Tua (JHT) BPJS ketenagakerjaan, kini terdapat petisi untuk menolaknya di laman change.org.

Petisi tolak JHT BPJS ketenagakerjaan di change.org dibuat untuk menolak aturan baru tersebut karena dianggap merugikan para buruh.

Sebab dalam aturan baru JHT BPJS ketenagakerjaan baru bisa dicairkan usai peserta berusia 56 tahun sehingga muncul link petisi untuk menolaknya.

Adapun perlu diketahui bahwa petisi tolak JHT BPJS ketenagakerjaan dibuat oleh Suhari Ete dengan tajuk ‘Gara-gara aturan baru ini, JHT tidak bisa cair sebelum 56 Tahun’.

JhtBaca Juga: Jaminan Hari Tua Dicairkan Saat Usia 56, Berikut Cara Klaim JHT Secara Online dengan Berkas yang Dibutuhkan

Baca Juga: Segera Cek! Syarat dan Cara Lengkap Klaim JHT BPJS Ketenagakerjaan Via Online

Link petisi tolak JHT BPJS ketenagakerjaan yang dibuat Suhari Ete tersebut hingga saat ini sudah didukung lebih dari 300 ribu tanda tangan.

Menurut Suhari aturan baru JHT BPJS ketenagakerjaan yang ditandatangani Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah berpotensi merugikan buruh.

Sebab aturan tersebut baru bisa diambil ketika peserta berusia 56 tahun sehingga akan berdampak pada buruh yang terkena PHK dan lainnya. 

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah