Dari Ratusan Sampai Jutaan, Berikut Rincian Nominal Bansos Berdasarkan Tingkatan Sekolah

- 6 Juni 2022, 01:55 WIB
Ilustrasi - Dari Ratusan Sampai Jutaan, Berikut Rincian Nominal Bansos Berdasarkan Tingkatan Sekolah
Ilustrasi - Dari Ratusan Sampai Jutaan, Berikut Rincian Nominal Bansos Berdasarkan Tingkatan Sekolah /Portal Jogja/Siti Baruni.

UTARA TIMESDari mulai ratusan bahkan sampai jutaan rupiah, nominal dana yang akan diterima oleh anak sekolah dari bansos.

Hal ini disebabkan adanya tingkatan-tingkatan sekolah yang berlaku di Indonesia, sehingga dalam pembagian bansos pun terjadi perbedaan nominal tergantung dari pada kebutuhannya.

Adanya perbedaan nominal dana bansos untuk anak sekolah ini tentunnya bukan tanpa alasan yang jelas. Pastinya pemerintah mempunyai maksud tersendiri.

Baca Juga: Berikut Syarat-syarat Penerima Bansos BPNT dan PKH Di Bulan Juni 2022

Dengan adanya bansos untuk anak-anak sekolah yang kurang mampu ini, sebagai salah satu ikhtiar pemerintah untuk mencerdaskan masyarakat agar lebih maju dan berkembang lagi.

Dilansir Utara Times dari PR Depok, bahwa pada artikel ini akan disampaikan rincian nominal dana bansos yang akan di terima anak sekolah sesuai dengan tingkatan sekolahnya.

Syarat-syarat untuk menjadi penerima BPNT dan PKH Juni 2022 di antaranya sebagai berikut.

Baca Juga: Siap-siap Anak SMA Sederajat akan Terima Bansos, Berikut Cara Pengecekannya

1. Merupakan Warga Negara Indonesia (WNI).

2. Mempunyai Kartu Tanda Penduduk atau KTP.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: PR Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x