Mengenal Penyakit Ginjal, Gejala, Penyebab dan Cara Mengobati

- 23 Oktober 2022, 20:41 WIB
Illustrasi terkait tulisan Inilah 6 Minuman Pembersih Ginjal yang Memiliki Rasa Segar dan Menyehatkan
Illustrasi terkait tulisan Inilah 6 Minuman Pembersih Ginjal yang Memiliki Rasa Segar dan Menyehatkan /Instagram /@sarandokter

Penyebab Penyakit Ginjal

Agar dapat terhindar terkena penyakit ginjal, maka perlu untuk mengetahui penyebab penyakit ginjal sebagai berikut:

Penderita hipertensi atau tekanan darah tinggi yang tidak terkontrol dengan baik.

Penderita Diabetes Mellitus atau gula darah yang kadar gulanya selalu tinggi.

Batu ginjal yang tidak diobati secara tepat.

Baca Juga: Kalender Mancing November 2022 untuk Sebulan Penuh Lengkap Tanggalan Mancing Sesuai Arus Air

Penyakit autoimun yang tidak terkontrol.

Infeksi saluran kemih yang parah.

Selalu atau terus menerus mengonsumsi obat-obatan pereda nyeri.

Mengonsumsi bahan-bahan yang bersifat nefrotoksik atau berbahaya bagi ginjal.

Halaman:

Editor: Dwi Maratus Sholihah

Sumber: rs-soewandhi-surabaya.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah