Memperingati Isra Miraj 2023, Pemkot Solo Menggelar Festival Hadrah

- 16 Februari 2023, 19:10 WIB
Ilustrasi hadroh. Memperingati Isra Miraj 2023, Pemkot Solo Menggelar Festival Hadrah
Ilustrasi hadroh. Memperingati Isra Miraj 2023, Pemkot Solo Menggelar Festival Hadrah /

UTARA TIMES - Memperingati Isra Miraj yang jatuh pada Sabtu, 18 Februari 2023, Pemerintah Kota (Pemkot) Solo menggelar festival hadrah.

Hal ini menjadi salah satu agenda yang menarik sekaligus positif dalam memperingati Isra Miraj 2023 yang dilakukan Pemkot Solo dengan festival hadrah.

Festival hadrah dalam rangka memperingati Isra Miraj 2023 yang diadakan oleh Pemkot Solo ini digelar dengan pawai iring-iringan.

Adapun Pemkot Solo menayangkan festival hadrah dalam rangka Isra Miraj 2023 di saluran YouTube Disbudpar Surakarta dan Gibran TV.

Baca Juga: 2 Link Live Streaming Barcelona vs Manchester United di Play-Off Knock Out Liga Eropa 2023, Tinggal Klik!

Festival hadroh sendiri menurut Pemkot Solo akan menampilkan pawai grup hadroh dari berbagai komunitas hadroh se-surakarta.

Pawai akan mulai pukul 7:00 WIB dari titik Sriwedari terus berjalan beriring-iringan dan berakhir di Balaikota Surakarta.

Untuk info pendaftaran peserta festival hadroh bisa langsung hubungi nomer kontrak 085878798388 (Dwi) dan 089630009918 (Jarot).

Baca Juga: 4 Rekomendasi Ramen Murah Enak dengan Tempat Makan yang Cozy di Depok, Cocok Buat Makan Bareng Keluarga

Menurut Pemkot Solo bahwa festival hadroh ini tidak dikenakan biaya agar masyarakat bisa mengaksesnya secara bebas dan langsung.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x