Bahaya Pinjol Ilegal: Ketahui Resiko yang Bisa Terjadi Sebelum Menggunakan Jasa Pinjol Ilegal

- 20 Desember 2023, 14:15 WIB
Bahaya Pinjol Ilegal: Ketahui Resiko yang Bisa Terjadi Sebelum Menggunakan Jasa Pinjol Ilegal
Bahaya Pinjol Ilegal: Ketahui Resiko yang Bisa Terjadi Sebelum Menggunakan Jasa Pinjol Ilegal /PMJ News/

UTARA TIMES – Apa saja bahaya menggunakan pinjol ilegal? Sebelum terlanjur menggunaka jasa pinjaman ilegal, simak berikut ini resiko yang dapat terjadi.

Bahaya pinjol ilegal kerap kali membuat masyarakat resah. Biasanya, pinjol ilegal menjerat debitur dengan bunga yang tinggi.

Selain itu, masih ada banyak lagi bahaya pinjol ilegal yang perlu diketahui. Ada apa saja bahaya dan reskio yang bisa terjadi?

Berikut informasi bahaya menggunakan jasa pinjol ilegal, agar Anda bisa lebih waspada dan lebih bijak menggunakan jasa pinjaman uang online.

Baca Juga: Simak Resolusi Realistis untuk Menyambut Tahun Baru 2024 dengan Penuh Makna

Bahaya Pinjol Ilegal

1. Bunga yang tinggi 

Dibandingkan dengan bank, pinjol ilegal biasanya memiliki bunga yang sangat tinggi. Dalam beberapa kasus, bahkan bunga yang harus dibayarkan lebih tinggi daripada hutang yang diambil.

2. Denda dan biaya yang tersembunyi 

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x