Pendaftaran BPUM Kota Madiun Tahap 4 September 2021, Berikut Besaran Bantuan yang akan Diterima

- 8 September 2021, 16:20 WIB
Pendaftaran BPUM Kota Madiun Tahap 4 September 2021, Besar Bantuan Rp1,2 Juta
Pendaftaran BPUM Kota Madiun Tahap 4 September 2021, Besar Bantuan Rp1,2 Juta /Hening Prihatini/Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

- Penduduk asli Kota Madiun

- Tidak sedang menerima Kredit Usaha Rakyat (KUR)

Untuk informasi mengenai pendaftaran BPUM ini lebih lanjut, simak informasi selengkapnya berikut ini sebagaimana yang dirangkum Utara Times.

Baca Juga: Daftar BPUM di Yogyakarta, Tenggat Waktu Hingga Kamis 9 September 2021

Alur Pendaftaran

1. Unduh Formulir pendaftaran dengan klik DI SINI 

2. Isi formulir dengan lengkap

3. Surat pernyataan diisi lengkap tanpa materai

4. Fotokopi KTP

5. Fotokopi Kartu Keluarga

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah