Serpihan Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 Ditemukan, ‘Plat Besi Berukuran 3 Meter’

- 10 Januari 2021, 13:39 WIB
Prajurit Batalyon Intai Amfibi 1 Korps Marinir (Yontaifib) TNI AL memegang serpihan pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang hilang kontak saat melakukan pencarian di perairan Kepulauan Seribu, Jakarta, Minggu (10/1/2021). Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang hilang kontak pada Sabtu (9/1) sekitar pukul 14.40 WIB di ketinggian 10 ribu kaki tersebut membawa enam awak dan 56 penumpang. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/wsj.
Prajurit Batalyon Intai Amfibi 1 Korps Marinir (Yontaifib) TNI AL memegang serpihan pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang hilang kontak saat melakukan pencarian di perairan Kepulauan Seribu, Jakarta, Minggu (10/1/2021). Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang hilang kontak pada Sabtu (9/1) sekitar pukul 14.40 WIB di ketinggian 10 ribu kaki tersebut membawa enam awak dan 56 penumpang. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/wsj. /Antara Foto/M Risyal Hidayat/

Kemudian pada pukul 14:40 WIB pesawat dikabarkan hilang kontak. Hingga kini proses pencarian masih terus dilakukan.

Baca Juga: Presiden Jokowi Berikan Doa dan Simpati Atas Kecelakaan Pesawat Sriwijaya Air SJ 182

Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 diketahui membawa 40 orang dewasa, 7 anak0anak, 3 bayi, dan 6 awak sebagai penumpang.***

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: TNI AL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah