Beredar Unggahan Foto Truk Bawa Nuklir Milik Indonesia ? Begini Fakta Selengkapnya

- 20 Februari 2021, 10:48 WIB
Hoaks foto truk bawa nuklir milik Indonesia.
Hoaks foto truk bawa nuklir milik Indonesia. /Turn Back Hoax

 

UTARA TIMES- Beredar di media sosial sebuah foto yang memperlihatkan truk di jalan raya kabarnya mengangkut nuklir milik Indonesia

Foto truk bawa Nuklir Indonesia itu di unggah oleh akun bernama Yogi Andalas, unggahan akun atas nama yogi tersebut diketahui beredar di facebook

Unggahan foto yang beredar di facebook itu tercatat diunggah pada 18 februari 2021, Adapun narasi yang disematkan dalam unggahan truk bawa nulir tersebuit sebagai berikut ;

 “Ternyata kita juga punya nuklir

Sebagaimana dikutip dari PR-Bekasi.com , pada 20 februari 2021, sebuah foto truk bawa nuklir di jalan raya yang mengklaim sedang menganggkut nuklir milik Indonesia ialah klamin yang keliru alias hoaks.

Baca Juga: Kode Redeem FF Terbaru Sabtu 20 Februari 2021, Miliki Voucher dan Weapons Unik Hari Ini!

 

FAKTA

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Bekasi Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah