Siapakah Jenderal Andika Perkasa? Simak Profil dan Prestasinya di KSAD

- 3 November 2021, 19:51 WIB
Siapakah Jenderal Andika Perkasa? Simak Profil dan Prestasinya di KSAD
Siapakah Jenderal Andika Perkasa? Simak Profil dan Prestasinya di KSAD /@datukhensem/Instagram

2. Komandan Resimen Induk (Danrindam) Kodam Jaya/Jayakarta di Jakarta.

3. Komandan Resor Militer (Danrem) 023/Kawal Samudera Kodam I/Bukit Barisan yang berkedudukan di Kota Sibolga, Provinsi Sumatera Utara.

4. Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat pada bulan November 2013.

5. Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) periode pertama Jokowi tahun 2014-2019.
Panglima Kodam XII/Tanjungpura pada tanggal 30 Mei 2016.

6. Komandan Kodiklat TNI AD 15 Januari 2018.
Panglima Komando Cadangan Strategis AD.

Baca Juga: Info Jadwal Vaksin Surabaya pada 4 November 2021, Tersedia Vaksin Sinovac Dosis 1 dan 2

7. Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD).

Sedangkan Andika Perkasa juga telah menorehkan beragam prestasi nasional dan internasional selama menjadi KSAD diantaranya:

1. November 2019, inisiator program pertukaran latihan satuan bersama Amerika Serikat.

2. November 2020, mengirimkan kembali satuan TNI AD dengan jumlah yang lebih besar untuk berlatih di Joint Readiness Training Center (JRTC) Fort Polk, Louisiana, Amerika Serikat.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah