Kalender Jawa Hari Ini Minggu 18 September 2022, Lengkap dengan Keterangan Pasaran, Wuku dan Weton

- 18 September 2022, 01:10 WIB
Kalender Jawa Hari Ini Minggu 18 September 2022, Lengkap dengan Keterangan Pasaran, Wuku dan Weton
Kalender Jawa Hari Ini Minggu 18 September 2022, Lengkap dengan Keterangan Pasaran, Wuku dan Weton /Jamesbhl/Pixabay

Baca Juga: Link Nonton Miracle in Cell No 7 Korea Sub Indo Full HD, Bisa Offline Resmi dan Legal

Namun, sifat buruk dari weton Minggu Pahing adalah terlalu percaya diri dan memiliki emosi yang meledak-ledak.

Keberuntungan 

Menurut Primbon Jawa, weton Minggu Pahing memiliki beberapa hari keberuntungan yaitu Kamis Legi, Jumat Pahing, Sabtu Pon, Minggu Wage, Senin Kliwon, Selasa Legi, Rabu Pahing, Kamis Pon, dan Jumat Wage.

Terkait pekerjaan, weton Minggu Pahing akan cocok apabila bekerja pada bidang yang menggunakan otak atau logika seperti guru, dosen, peneliti dan lain sebagainya terkait kecerdasan.

Baca Juga: Link Nonton Big Mouth Episode 16 Full HD Sub Indo, Sinopsis : Akhir Kisah Lee JongSuk dan Im YoonA

Keistimewaan dari pemilik weton Minggu Pahing adalah pribadinya yang bijaksana, tegas serta mudah bergaul menjadikan sosok weton ini banyak dipercaya sebagai pemimpin.

Jodoh

Dalam hubungan cinta, weton Minggu Pahing memiliki arah keberuntungan jodoh di Utara dan jumlah neptu weton yang cocok adalah 10 atau 15.

Jumlah neptu tersebut ada pada weton Rabu Pahing, Minggu Pahing, Selasa Pon, Kamis Pon, dan Minggu Pahing.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah