Tegas tak harus Marah hingga Mempermalukan, Hilmi Firdausi: Santun, Bijak dan Solutif agar Rakyat Cinta

- 5 Oktober 2021, 09:40 WIB
Tegas tak harus Marah hingga Mempermalukan, Hilmi Firdausi: Santun, Bijak dan Solutif agar Rakyat Cinta
Tegas tak harus Marah hingga Mempermalukan, Hilmi Firdausi: Santun, Bijak dan Solutif agar Rakyat Cinta /Foto: Instagram @Hilmi28/

Sebab bagi Hilmi Firdausi, bertindak tegas tidak harus marah-marah di depan publik, apalagi sampai mempermalukan orang lain

Jgn smp marah mnjdi trend pejabat hanya utk menaikkan citra ketegasannya, krn tegas tdk hrs marah apalg smp mempermalukan org,” lanjutnya.

Hilmi Firdausi menyarakankan, akan lebih baik jika tindakan pejabat negara disampaikan dengan cara santun, bijak serta solutif.

Dengan begitu, lambat laun akan tumbuh rasa cinta dari para rakyat, bukan malah sebailnya maupun ketakutan.

Santun, bijak & solutif agar rakyat cinta, bkn takut kpd anda,” sambung Hilmi Firadausi kemudian.

Sebelumnya, ramai tentang pemberitaan Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini yang tampak sedang memarahi salah seorang pegawai PHK di Gorontalo.

Aksi marah-marah yang dilakukan Mensos Risma ini tersebar di beragam media sosial dan menjadi perbincangan khalayak publik.

Sejumlah tokoh publik maupun pejabat negara lainnya juga sempat melontarkan kritik maupun tanggapan atas peristiwa tersebut. ***

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x