Liga Uji Coba, Spanyol Imbangi Belanda Dikandangnya, Donny Van de Beak Juru penyelamat

12 November 2020, 08:23 WIB
Belanda vs Spanyol. /Twitter @DutchNewsNL/

 

UTARA TIMES- Tim Nasional Belanda dan Spanyol Lakukan Liga Uji Coba dengan amat rumit. Kamis ,11November 2020.

Sebagaimana dikutip dari Laman resmi UEFA, TImnas Belanda yang bermakn dikandang ( Johan Cruyff Arena/Amsterdam) pada hari kamis harus menyudahi pertandingan spanyol dengan skor 1-1. 

Padahal permainan didominasi belanda, namun nyaris kalah Andaikata tidak ada Donny Van De beak

Baca Juga: Tayang di GoPlay, Intip Serunya Serial 'Work Form Home' Singgung Lika-liku Bekerja Saat Pandemi

Dilansir UtaraTimes.com dari pikiran-rakyat.com pada laga itu, Spanyol mampu mencetak gol lebih dulu. Mereka sudah unggul di menit 19 melalui gol Sergio Canales.

Baca Juga: Pernyataan Macron Berbuntut Ledakan Bom di Jeddah

Belanda kemudian mampu menyamakannya melalui gol Van de Beek pada menit ke-47.

Dalam pertarungan uji coba itu, Belanda harus kehilangan satu pemain lebih cepat lantaran cedera otot.

Bek Belanda yang memperkuat Manchester City, Nathan Ake, harus meninggalkan lapangan pada fase awal pertandingan akibat cedera otot.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Akan membebani Keuangan Juventus, Bos PSG Menunggu Kesempatan Datang!

Dari kubu Spanyol pun ada yang cedera. Dia adalah Jose Gaya juga turut keluar lapangan pada babak pertama, setelah beradu kepala dengan Hans Hateboer

Di pertandingan itu, Canales mencatat gol debut untuk Timnas Spanyol. Canales mampu memanfaatkan operan Alvaro Morata, lalu melepaskan tembakan mendatar masuk ke dalam gawang.

Baca Juga: Jangan Tunda Waktu Makan Bila Terjadi Bisa Terkena Penyakit Batu Empedu, Ini Kata Dokter !

Di babak pertama, pasukan Luis Enrique sangat mendominasi. Sementara Belanda baru mampu menguasai laga di babak kedua. Punya dua peluang emas, namun terbuang sia-sia.

Baca Juga: Ketua PKS Nyatakan HRS Milik Seluruh Umat

Belanda (4-2-3-1): Marco Bizot, Hans Hateboer (Denzel Dumfries 46'), Joel Veltann, Nathan Ake (Daley Blind 6'), Owen Wijndal, Georginio Wijnaldum (Davy Klaassen 46'), Frenkie de Jong (Stefan de Vrij 46'), Steven Berghuis (Calvin Stengs 46'), Donny van de Beek, Memphis Depay (Ryan Babel 79'), Luuk de Jong Pelatih: Frank de Boer

Spanyol (4-3-3): Unai Simon, Hector Bellerin, Eric Garcia, Inigo Martinez (Sergio Ramos 85'), Jose Gaya (Sergio Reguilon 29'), Koke, Rodri, Sergio Canales (Marcos Llorente 72'), Gerard Moreno (Ferran Torres 61'), Alvaro Morata (Daniel Olmo 61'), Marco Asensio (Adama Traore 61') Pelatih: Luis Enrique.***

 

Artikel inj pernah tayang di pikiranrakyat.com dengan judul belanda Nyaris Kalah jika tak Ada Donny van de Beek, 2 Pemain Cedera Serius

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Pikiran Rakyat

Tags

Terkini

Terpopuler