5 Urutan Berkas Lamaran Pekerjaan, Harap Cantumkan CV Pada Bagian Pertama

- 24 Agustus 2021, 16:15 WIB
Ilustrasi Berkas-berkas lamaran pekerjaan
Ilustrasi Berkas-berkas lamaran pekerjaan /Pixabay/



UTARA TIMES – Berkas Lamaran Pekerjaan haruslah terlihat menarik agar langsung lolos ketika seleksi berkas.

Surat Lamaran Pekerjaan menjadi syarat utama untuk melamar sebuah pekerjaan di berbagai perusahaan.

Adapun urutan berkas Lamaran Pekerjaan para pelamar, harus diperhatikan ketika mengirim surat Lamaran Pekerjaan melalui email atau berbentuk berkas fisik.

Baca Juga: Angga Sasongko Kritik Istilah Penyintas Korupsi, Ini Tanggapan Tata Khoiriyah

Berikut ini urutan berkas Lamaran Pekerjaan yang perlu diketahui dan harus diperhatikan bagi para calon pelamar, dikutip dari Pikiran Rakyat sebagai berikut:

1. Daftar Riwayat Hidup (CV)

Para pelamar biasanya tidak mencantumkan CV pada bagian awal surat Lamaran Pekerjaan. Urutkan CV paling depan dan dengan CV yang menarik agar mendapat perhatian dari pihak perusahaan.

2. Surat Lamaran Kerja

Berkas ini tentu jangan sampai dilupakan, karena dari sini lah perekrut mengetahui bahwa pelamar ingin bekerja di perusahaannya.

Pada bagian ini biasa dicantumkan pada bagian kedua setelah CV, agar memudahkan perekrut untuk melihat posisi pekerjaan yang ingin dilamar.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah